JADWAL PENYERAHAN BLANGKO IJAZAH/STTB SD DAN SMP TANAH LAUT

Dalam rangka mengikuti protokol kesehatan di masa pandemi  COVID-19 yang masih melanda kehidupan kita saat ini, khususnya di Kabupaten Tanah Laut yang masih katagori ZONA MERAH, maka proses pembagian/penyerahan blanko ijazah/STTB dilaksanakan dengan ketentuan sebagai berikut :

A. SEKOLAH DASAR/ SD
Proses penyerahan blangko ijazah/STTB dilakukan dengan cara dititipkan atau melalui Koordinator Kecamatan masing-masing, TIDAK langsung ke Disdikbud Tanah Laut. Pihak kepala sekolah/mewakili mengambil ke Kantor Koordinator Kecamatan (Korwil) Kecamatan masing-masing sesuai dengan jadwal yang dibuat oleh Korwil masing-masing. Diupayakan secepatnya setelah menerima kiriman blangko ijazah/STTB dari Disdikbud Tanah Laut
Jadwal penyerahan dari Disdikbud Tanah Laut ke Koordinator Wilayah (Korwil) Kecamatan se Kabupaten Tanah Laut sebagai berikut : 


HARI/TGL

NO
WAKTU (PERKIRAAN) WITA
LOKASI/ KANTOR KORWIL
KETERANGAN
KAMIS,
9 JULI 2020
1
08.30-09.30
TAMBANG ULANG 
Blangko ijazah/STTB SD diserahkan melalui  Bapak/Ibu  Koordinator Kecamatan (KORWIL)  sesuai dengan data/ laporan  kelulusan siswa yang telah dikirim sebelumnya. Selanjutnya, Korwil segera  akan
menentukan jadwal pengambilan blangko  ijazah/STTB tersebut di wilayahnya masing-masing.  
Terima kasih
2
10.00-11.00
KURAU 
3
11.30-12.30
BUMI MAKMUR 
4
13.30-14.00
BATI-BATI
 JUMAT,
10 JULI 2020
5
08.00-09.00
PELAIHARI 
6
09.30-10.30
BAJUIN 
SENIN
13 JULI 2020
7
09.00-10.00
TAKISUNG
8
10.30-11.20
PANYIPATAN 
SELASA
14 JULI 2020
9
09.00-10.00
BATU AMPAR 
10
11.00.12.00
JORONG 
11
13.00-14.00
KINTAP 


B. SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) 
Proses penyerahan balngko ijazah/STTB bagi SMP diambil langsung oleh kepala sekolah atau yang mewakili ke Seksi Kurikulum dan Penilaian, Bidang Bina Dikdas, Disdikbud Kabupaten Tanah Laut dengan cara bergiliran/ berjadwal . Adapun jadwal pengambilannya sebagai berikut :


HARI/TGL
NO
SMP DARI KECAMATAN
KETERANGAN
SELASA
7 JULI 2020
1
BATAM
1.   Kepsek/yang mewakili datang ke ruang Seksi Kurikulum dan Penilaian sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan. Mohon maaf, yang tidak sesuai jadwal TIDAK DILAYANI
2. Waktu pengambilan dari pukul 09.00-16.30 WITA (Senin-Kamis) dan 09.00-11.30 (Jumat)   dengan tetap memperhatikan ketentuan protokol kesehatan dimasa pandemi COVID-19.

2
JORONG
3
KINTAP
RABU
8 JULI 2020
4
TAKISUNG
5
PANYIPATAN
6
TAMBANG ULANG
KAMIS
9  JULI 2020
7
BATI-BATI
8
KURAU
9
BUMI MAKMUR
JUMAT
10 JULI 2020
10
PELAIHARI
11
BAJUIN


Catatan.. Jangan lupa membawa stempel sekolah .. terima kasih

1 comment for "JADWAL PENYERAHAN BLANGKO IJAZAH/STTB SD DAN SMP TANAH LAUT "